Beasiswa Prestasi dan Tahfidz LABZIS UIN Raden Mas Said Surakarta

Beasiswa Prestasi dan Tahfidz Laboratorium Zakat, Infaq dan Sodaqoh Fakultas Syariah UIN Raden Mas Said Surakarta

Alokasi dan Nominal Beasiswa:

-Kuota berjumlah maksimal 8 (delapan) orang

-Nominal Beasiswa Rp. 250.000,-/mahasiswa/bulan

-Beasiswa diberikan selama 1 (satu) tahun, dimulai bulan Agustus 2021

 

Persyaratan pendaftaran:

-mengisi form pendaftaran daring di bit.ly/formbeasiswaLABZIS

-unggah surat keterangan tidak mampu dari kepala desa

-unggah scan kartu mahasiswa

-unggah scan KTP, KRS, KHS, KK

-unggah scan pernyataan tidak sedang menerima beasiswa dari sumber lain. (unduh template di sini bit.ly/suratpernyataanLABZIS

 

Pendaftaran paling lambat 31 Juli 2021

(afz)

 

Bagikan

Berita Terbaru

Berita Terkait

FasyaTV